Kamis, 13 September 2018

Kelebihan Dan Kekurangan Adobe Illustrator




Kelebihan Adobe Illustrator  :

1. Fiturnya cukup lengkap.
2. Toolbaar yang disediakan cukup komplit.
3. Ampuh untuk pembuatan illustrasi, logo dan vektor image lainnya.
4. Kemampuan yang mumpuni untuk load file sangat besar, diatas 50mb.
5. Proses lebih ringan dan cepat.
6. Warna-warna yang disediakan sangat baik dan halus, tidak jauh beda dengan hasil print nantinya.
7. Adobe Illustrator mempunyai kemampuan, fitur dan fasilitas yang benar-benar dapat diandalkan
    untuk memudahkan pekerjaan kreatif anda.

Kekurangan Adobe Illustrator :

1. Walaupun fitur sangat lengkap tapi pengerjaan layout menjadi sangat ribet.
2. Gambar tidak terlihat realistis
3. Tempat produksi terkadang ada yang kurang support
4. Harus didukung dengan pc yang sesuai didesain.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar